Pengambilan Dokumen WK Diperpanjang

Batas akhir penyampaian dokumen partisipasi untuk penawaran langsung tanggal 27 Februari 2008, sementara untuk lelang reguler tanggal 12 Mei 2008, pukul 14.30 WIB.

 

Selengkapnya 26 wilayah kerja migas 2007 dan  term and condition sbb:

Blok Cakalang: Bagian pemerintah 75% untuk minyak dan 60% untuk gas. Bonus tanda tangan minimal US$ 1 juta.

Blok Kerapu: Bagian pemerintah 75% (minyak) dan 60% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1 juta.

Blok Baronang: bagian pemerintah 75% (minyak) dan 60% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1 juta.

Blok Cucut: Bagian pemerintah 75% (minyak) dan 60% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1 juta.

Blok Dolphin: Bagian pemerintah 75% (minyak) dan 60% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1 juta.

Blok East Bawean I: bagian pemerintah 80% (minyak) dan 65% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1 juta.

Blok Bawean II: Bagian pemerintah 85% (minyak) dan 65% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1 juta. Untuk blok ini diberikan kredit investasi.

Blok Gunting: Bagian pemerintah 80% (minyak) dan 65% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1 juta.

Blok Situbondo: Bagian pemerintah 80% (minyak) dan 70% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1 juta.

Blok Buton II: Bagian pemerintah 65% (minyak) dan 60% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1 juta.

Blok Mahakam Hilir. Bagian pemerintah 85% (minyak) dan 70% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1 juta.

Blok North East Madura V: Bagian pemerintah 80% (minyak) dan 65% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1 juta.

Blok North X Ray: Bagian pemerintah 85% (minyak) dan 65% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1,5 juta.

Blok Semai I: Bagian pemerintah 65% (minyak) dan 60% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 2 juta.

Blok Semai II: Bagian pemerintah 65% (minyak) dan 60% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1,5 juta.

Blok Semai III: Bagian pemerintah 65% (minyak) dan 60% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 3,5 juta.

Blok Semai IV: Bagian pemerintah 65% (minyak) dan 60% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 2 juta.

Blok Semai V: Bagian pemerintah 65% dan 60% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 5 juta.

Blok South East Tual: Bagian pemerintah 65% (minyak) dan 60% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1 juta.

Blok North Bali III: Bagian pemerintah 65% (minyak) dan 60% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1,5 juta.

Blok East Palung Aru: Bagian pemerintah 65% (minyak) dan 60% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1 juta.

 

Term and condition blok yang merupakan joint study adalah Blok Rangkas: Bagian pemerintah 80% (minyak) dan 70% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1,5 juta.

Blok West Timor: Bagian pemerintah 65% (minyak) dan 60% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1 juta.

Blok South East Palung Aru: Bagian pemerintah 65% (minyak) dan 60% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1 juta.

Blok Kasuri: Bagian pemerintah 65% (minyak) dan 60% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1,5 juta.

Blok South Barito: Bagian pemerintah 80% (minyak) dan 70% (gas). Bonus tanda tangan minimal US$ 1 juta.

 

Kementerian ESDM
Direktorat Jenderal Minyak dan Gas Bumi
Gedung Ibnu Sutowo St. H.R Rasuna Said Kav. B-5, Jakarta 129100
Telp: 021-5268910. Fax: 021-5268979.
Media Sosial
Call Center
136
Copyright © 2024. Kementerian ESDM Ditjen Migas. All Rights Reserved.