APBN-P 2007, Volume BBM dan Elpiji Subsidi Turun


Dirjen Migas Departemen ESDM Luluk Sumiarso pada raker dengan Komisi VII DPR mengenai APBN-P 2007 beberapa waktu lalu menjelaskan, volume premium yang disubsidi diperkirakan sekitar 16.582.173 kilo liter. Sebelumnya volume premium bersubsidi mencapai sekitar 17 juta kilo liter. Volume solar subsidi dari perkiraan 11 juta kilo liter, turun menjadi 9.857.880 kilo liter.

 

Sedangkan elpiji bersubsidi dari target volume 567.767.000 kilo liter, pada APBN-P diperkirakan hanya sekitar 181.274.250 kilo liter. Sedangkan minyak tanah dari perkiraan volume 8.912.000 kilo liter, naik menjadi 9.591264 kilo liter. (Copyright by Ditjen Migas)

 

Kementerian ESDM
Direktorat Jenderal Minyak dan Gas Bumi
Gedung Ibnu Sutowo St. H.R Rasuna Said Kav. B-5, Jakarta 129100
Telp: 021-5268910. Fax: 021-5268979.
Media Sosial
Call Center
136
Copyright © 2024. Kementerian ESDM Ditjen Migas. All Rights Reserved.